Program TMMD Berakhir, Wabup Ciamis Apresiasi Peran TNI di Segala Bidang

Penulis : Mas'ud Nazid F
  • Bagikan
Wakil Bupati Ciamis Yana D. Putra tandatangani berita acara penutupan kegiatan program TMMD, di Lapang Bola Desa Kadupandak, Kecamatan Tambaksari. Dok. Prokopim Kab. Ciamis

SEVENTCYBER.COM – Program TNI Manuggal Membangun Desa (TMMD) telah selesai dilaksanakan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan, Wakil Bupati (Wabup) Ciamis Yana D. Putra menghadiri kegiatan penutupan TMMD, di Lapang Bola Desa Kadupandak, Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, Kamis (19/10/2023).

Dalam sambutannya, Wabup Ciamis menyampaikan rasa terimakasihnya kepada Dandim 0613 Ciamis beserta jajarannya atas lancar dan suksesnya program tersebut.

“Alhamdulillah, kegiatan yang berbentuk kolaboratif dan sinergis lintas sektoral dalam mempercepat pembangunan desa guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan memantapkan ke manunggalan antara TNI dan rakyat berjalan dengan lancar juga sukses,” tuturnya.

Baca Juga : Kapolres Tasikmalaya Kota Pimpin Upacara Penerimaan Jabatan Kasat Reskrim Yang Baru

Baca Juga  Fraksi DPRD Setujui Raperda APBD Tahun 2025, Ini Penjelasan Pj Bupati Ciamis
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *