Kapolsek Ciawi Laksanakan Subuh Keliling, Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Penulis : Mas'ud Nazid F
  • Bagikan
Humas Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar

SEVENTCYBER.COM – Kapolsek Ciawi, Polres Tasikmalaya Kota melaksanakan kegiatan Subuh Keliling di Kampung Rancakuya, Desa Sukamantri, Kecamatan Ciawi, Kabupaten Tasikmalaya, Rabu (26/07/2023).

Sekaligus menyampaikan pesan Kamtibmas dan program Bapak Kapolres Tasikmalaya Kota Bebeja Ka Polres (Berikan Berita Ke Polres dan Ngaso ‘Ngariung Sabari Ngobrol) sareng Kapolsek Ciawi, yaitu nomor WA 081-119-110-110. Dimana masyarakat bisa langsung telp/menghubungi /WA menyampaikan Permasalahan, atau kejadian dilingkungannya.

Menurut Kapolres Tasikmalaya Kota, AKBP Sy Zainal Abidin, S.IK, melalui Kapolsek Ciawi, Kompol Karyaman mengatakan, bahwa jajarannya selalu meningkatkan pelayanan masyarat untuk meminimalisir terjadinya gangguan Kamtibmas.

“Sebagai upaya menjalin kemitraan dengan masyarakat demi mendapatkan informasi gangguan keamanan yang berada di wilayah Polsek Ciawi, Polres Tasikmalaya Kota, yaitu salah satunya program Subuh Keliling,” pungkasnya.

Polres Tasik Kota SY.ZAINAL ABIDIN

Baca Juga  Kapolsek Ciawi Hadiri Kegiatan Juna
Penulis: Pewarta Nazid
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *