Aksi Pecah Kaca Bus di Cianjur yang Sempat Viral Berakhir Damai

Penulis : R7*
  • Bagikan

SEVENTCYBER.COM – Sebelumnya telah terjadi Aksi Pengemudi Mobil Pecahkan Kaca Bus di kawasan Tungturunan, Kecamatan Sukaluyu, Kabupaten Cianjur, Sabtu (10/9/2022). Hingga menjadi Viral di Media Sosial.

Baca Juga : Polri Tindaklanjuti Pengakuan AKBP Dalizon Saat Sidang Kasus Suap

Kejadian ini bermula saat Bus MGI diduga bersenggolan dengan mobil Toyota Agya warna hitam. Akibat senggolan itu, sopir Agya langsung turun dan memecahkan kaca bus MGI. Menurut Kapolsek Sukaluyu, AKP Yayan Suharyana.

“Atas Kejadian tersebut Polsek Sukaluyu Polres Cianjur Polda Jabar mengedepankan Prinsip Restorative Justice dengan Mendamaikan Antara Kedua Pihak. Dalam Hal ini Pengendara Agya yang telah Memecahkan Kaca Bus siap Menggati Rugi Kaca yang telah Dipecahkannya, sementara dipihak Bus juga telah memaafkan Pelaku tersebut,” jelas Kapolsek Sukaluyu.

Baca Juga: Personil Polsek Cigalontang Terus Ingatkan Agar Mewaspadai Situasi Alam

Baca Juga  Polri Bersama Menteri ATR/BPN Perkuat Sinergitas Pemberantasan Mafia Tanah
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *