Rakor Percepatan Vaksinasi, Kapolsek Salawu Ajak Panitia Pelaksana Profesional Dalam Bekerja

Penulis : R7*
  • Bagikan

SEVENTCYBER.COM, TASIKMALAYA – Kegiatan Kapolsek Salawu Iptu Dedi Darsono mengikuti sekaligus melaksanakan kegiatan Rapat Kordinasi (Rakor) percepatan Vaksinasi tingkat Kecamatan Salawu, Kabupaten Tasikmalaya, Provinsi Jawa Barat.

Pelaksanaan kegiatan tersebut dihadiri oleh Camat dan Kepala Puskesmas Kecamatan Salawu.

Dalam kesempatan itu, Kapolsek Iptu Dedi mengajak para panitia pelaksana profesional dalam nekerja serta tetap disiplin Protokol Kesehatan.

Selain membahas hal teknis pelaksanaan Vaksinasi, kami juga menyampaikan himbauan mengenai pendisiplinan protokol kesehatan 5M, dengan membiasakan selalu memakai Masker, Mencuci tangan memakai sabun dengan air yang mengalir dan bersih, Menjaga jarak, Menghindari kerumunan dari orang banyak dan Mengurangi mobilitas.

“Segerakan di suntik Vaksin bagi yang belum, karena vaksin terbukti efektif dalam meningkatkan kekebalan tubuh seseorang (Herd Immunity) serta bisa mengurangi dampak penularan dari virus Covid-19 dan virus varian baru Omicron. Yang kini masih mengincar ditengah tengah kita,” imbuhnya.

Baca Juga  Kapolsek Gunungtanjung Sampaikan Himbauan Kamtibmas
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *